Geriatri Learning Center
November 23, 2019 by RSI A.YANI
Kegiatan Geriatri Learning Center, 23 November 2019 dengan pengisi materi Mahasiswa Magister Terapan Keperawatan Fakultas Keperawatan dan Kebidanan beserta bu Sulistyorini, S.Kep.Ns, M.Tr dan pak M.Fatkan, S.Kep.Ns dengan tema materi Pentingnya Latihan fisik Pada Lansia Dengan Penyakit Sendi